Manfaat Petunjuk Pemakaian Pada Kemasan Produk





Ketika membeli suatu produk, baik itu produk makanan, kosmetik maupun obat-obatan, dalam setiap kemasannya pasti tercantum petunjuk pemakaian. Biasanya konsumen hanya akan membaca manfaat produk dan membaca secara sekilas petunjuk pemakaian pada kardus kemasan dan akan langsung membuangnya  begitu saja. Lebih baik anda menyimpan kardus kemasan selama produk itu masih anda konsumsi, untuk dibaca kembali ketika anda lupa mengenai cara pemakaiannya. Berikut adalah manfaat dari petunjuk pemakaian pada kemasan produk:



1.      Menghindari salah dosis
2.      Mengerti waktu pemakaian
3.      Mengerti kontra indikasi ataupun efek samping yang dapat diakibatkan oleh produk
4.      Mengerti kandungan yang terdapat dalam produk, sehingga jika terdapat komposisi yang dapat menyebabkan alergi, anda dapat menghentikan pemakaian
5.      Kini secara umum kemasan produk mencantumkan tanggal produksi dan kadaluarsa, serta berapa lama produk dapat dikonsumsi setelah kemasan dibuka

0 komentar:

Posting Komentar

 
© 2009 - Asian Spirits | Free Blogger Template designed by Choen

Home | Top